Kursus dan pelatihan sudah terlaksana !

Deskripsi Kursus/Pelatihan


LPK Kiraboshi merupakan lembaga pelatihan bahasa Jepang yang mempersiapkan peserta didiknya untuk magang atau bekerja di Negara Jepang. Fasilitas yang disediakan oleh LPK Kiraboshi juga berkembang setiap tahunnya. Peserta didik di LPK Kiraboshi tidak hanya berdomisili di Banjarnegara saja tetapi terdapat beberapa anak yang berasal dari luar daerah. Pendiri lembaga ini merupakan alumni dari IMM Japan yang pulang ke Indonesia pada tahun 2005.


Informasi Pelaksanaan


Lembaga Pelaksana LPK KIRABOSHI
Tanggal Pelaksanaan 20 Desember 2021
Waktu Pelaksanaan 08.00 WIB
Tempat Pelatihan Banjarnegara
Alamat Jl. Raya Gandulekor, Desa Panggisari RT 03 RW 05, Kecamatan Mandiraja, Kabupaten Banjarnegara, Provinsi Jawa Tengah
Deadline Pendaftaran
Ditutup
Biaya Pendaftaran Rp 5.000.000
Kuota Peserta 10 Orang
Contact Person Wahyono SE (081327444208)

Keterangan Tambahan


Harga pelatihan 5 juta/3 bulan


Pamflet Kegiatan



Biaya Kegiatan


Rp 5.000.000