Deskripsi Kursus/Pelatihan
The Green Scientist Society (GS2) sebagai Unit Keilmiahan Mahasiswa Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Semarang berkomitmen untuk membantu melahirkan para pionir inspiratif dalam bidang keilmiahan, untuk mewujudkan asa cita tersebut GS2 menyelenggarakan pelatihan kepenulisan essay dengan tema "Peningkatan Produktifitas Menulis Untuk Regenerasi Mahasiswa Berprestasi" di tahun 2021. Pada pelatihan ini, nantinya akan diajarkan bagaimana cara menulis essay (essay kompetisi) yang sering menjadi ajang kreativitas ide bagi para mahasiswa untuk mengatasi berbagai macam permasalahan yang ada. Pelatihan ini dibuka secara gratis untuk mahasiswa umum dengan berbagai benefit yang diterima. AYO SEGERA DAFTAR! KUOTA TERBATAS
Informasi Pelaksanaan
Lembaga Pelaksana | The Green Scientist Society |
Tanggal Pelaksanaan | 10 Juli 2021 |
Waktu Pelaksanaan | 09.00 WIB |
Tempat Pelatihan | Daring (Online) |
Alamat | Sekretariat PKM FIP UNNES, PKM GS2 FIP UNNES |
Deadline Pendaftaran |
Ditutup |
Biaya Pendaftaran | Rp 0 |
Kuota Peserta | 100 Orang |
Contact Person | Atikah Fauziah (089523098811) |